] KETIKA MATAHARI TERBIT DI UFUK TIMUR (serial 1) | LEADER IN 365 DAYS'

Pages

Subscribe:

Recent Comment

Indonesian Blogger

Banner iskaruji dot com

Jumat, 25 November 2011

KETIKA MATAHARI TERBIT DI UFUK TIMUR (serial 1)

 
sobat, akhirnya untuk posting kali ini, kami bisa kembali lagi memosting serial utama kami yakni serial LEADER IN 365 DAYS. yang mana serial inilah yang menjadi ikon tersendiri dari blog kami. so, daripada lama-lama nih dia kisah selanjutnya.

Dan entah secara kebetulan atau gimana Kang Ucup bisa masuk dikelas A. Atau sering disebut kelas unggulan. Kang Ucup waktu  itu bersyukur banget. Kang Ucup di perjalanan awal, Kang Ucup masih belum bisa beradaptasi. Setelah beberapa bulan Kang Ucup belajar di smp, tibalah waktunya otak Kang Ucup membuka jendela yang selama ini masih tertutup rapat. Hal tersebut terjadi ketika di smp Kang Ucup diadakan REFORMASI.

“wah apa tuh reformasi” satu hal yang masih asing di telinga Kang Ucup waktu itu. Otak Kang Ucup  memulai petualangan kreasi pikirannya. Selang beberapa hari ada tuh yang namanya pemilihan anggota osis. Di dalam hati Kang Ucup, kayaknya seru tuh. Kang Ucup mulai tertarik tuh dengan yang namanya osis. Namun Kang Ucupng takdir berkata lain. Angket yang ada hanya menyediakan 5 kursi untuk masig – masing kelas. 

Dan ketika Kang Ucup mendaftar, kuota telah penuh. Hati Kang Ucup sangat kecewa. Namun dalam hati Kang Ucup telah menetapkan target ketika kelas 2 nanti, mau gak mau harus bisa masuk. Entah bagaimna caranya.

Teman – teman Kang Ucup yang waktu itu masuk dalam kuota 5 orang tadi, dan lolos seleksi, agaknya mereka terlihat senang, riang gembira tak terkira. Melihat kegembiraan mereka, seakan – akan menunjukan makna yang tersembunyi. Yang Kang Ucup tafsirkan bahwa itu adalah semacam ejekan buat Kang Ucup, kenapa Kang Ucup tidak bisa masuk dalam organisasi tepatnya osis.

Za, mau ga’ mau hati Kang Ucup harus sabar, dan memberikan raut muka wajah yang seolah – olah ikut senang dengan keberhasilan mereka. Karena Kang Ucup tidak mau mereka merasa bersalah gara – gara kesedihan Kang Ucup. Ternyta hal itu mampu memberikan efek tindak lanjut. Hampir setiap ada kegiatan, Kang Ucup merasa jadi kurang yang namanya berminat. So, selama kelas  1 hampir tidak ada tuh yang namanya prestasi non akademik.

Okelah beberapa minggu kemudian Kang Ucup sudah terbiasa dengan hal tersebut. Hari demi hari kembali dilalui dengan Kang Ucup. Dan  bertemulah Kang Ucup dengan sebuah kebiasaan baru yang positif. Apa itu? Yap observasi. Jangan di kira observasi kayak ilmuwan gitu! Bukan . 

yang Kang Ucup lakukan adalah observai tentang apa  saja yang ada di sekitar Kang Ucup. Karena Kang Ucup pikir jika hal ini Kang Ucup lakukan secara kontinue, hal ini akan menguntungkan posisi Kang Ucup. Yawdahlah, Kang Ucup setiap saat selagi matanya masih melek, pasti Kang Ucup selalu melakukan observasi. Terlebih yang sangat membantu dalam kiprah perjalanan Kang Ucup, adalah mengobservasi watak, jiwa, serta karakter teman – teman Kang Ucup di kelas. So, jika ada masalah******

sampai disini dulu, kisah serial LEAFER IN 365 DAYS kali ini, semoga bisa memberikan inspirasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jika terdapat pertanyaan/kurang faham/sanggahan/dsb, bisa meninggalkan comment!

Pengikut

Mengenai Saya

Foto saya
lamongan, jawa timur, Indonesia